Precious Moments with Little Nico

To share my precious moments with Nico, as well as all happiness & fearness of new parents :-)

baby growth

Saturday, September 08, 2007

Two two one = Dua dua satu

Salah satu hobi Nico adalah naek mobil ke jalan tol ke arah pelabuhan, trus menikmati truk truk trailer yang panjang-panjang....
Lebih detail lagi, Nico sangat menikmati menghitung berapa roda yang dimiliki setiap trailer yang dia lihat di jalan tol...
"Daddy, this is two two one...."
"Wow, that's very long, three two one...."
"Mommy, I don't like short truck, one one..."
Cara menghitungnya dari roda paling belakang, jadi kalo two two one, artinya dua roda di belakang, dua roda di tengah dan satu roda paling depan....

Kita sudah sangat terbiasa mendengar komentar-komentarnya....

Ceritanya, last week di sekolahnya diadakan field trip ke fire station di dekat Pasar Turi...
Dari lokasi sekolah, maka rombongan akan melewati jalan tol yang biasa dilewati kalo kita jalan-jalan ke pelabuhan....

Maka sepanjang jalan, terdengar komentar-komentar seperti di atas....
"Wow, Miss.... look at the truck trailer, long... two two one....."

Dan Miss-nya nggak mengerti apa artinya.....
Miss: "Nico, what is "two two one"...?
Nico: "Two two one same with "DUA DUA SATU" Miss......!!!!"
Miss: Speechless...

Dan dengan bangga-nya dia bercerita di rumah kalo dia bisa memberitahu Miss-nya bahwa two two one itu sama dengan dua dua satu....

2 Comments:

Blogger JengMayNot said...

Nico, dulu waktu remaja Tante punya boyband kesukaan, namanya BOYZ II MEN :)

Same with Boys Dua Men ya... ;)

9:42 AM  
Blogger Wiria said...

Nico: Oh Tante Maya sekarang dah nggak remaja lagi ya ?

11:13 AM  

Post a Comment

<< Home